Home | Politik | Ekonomi | Hukrim | Sport | Lifestyle | Riau | Pekanbaru | Regional | Internasional | Indeks Berita
 
Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Pimpin Pengambilan Sumpah Jabatan Kepala Kejaksaan Negeri Siak
Selasa, 16-01-2024 - 14:46:40 WIB
Foto: Kejati Riau Akmal Abbas, SH MH dan Jajaran Kejati Riau.Dok: Kasi Penkum Kejati Riau
TERKAIT:
 
  • Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Pimpin Pengambilan Sumpah Jabatan Kepala Kejaksaan Negeri Siak
  •  

    SERGAPONLINE.COM PEKANBARU - Kejati Riau Selasa Tanggal 16 Januari 2024 sekira pukul 09.00 Wib, Bertempat di Aula Sasana H.M Prasetyo Gedung Satya Adhi Wicaksana Kejaksaan Tinggi Riau, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H memimpin jalannya Pengambilan Sumpah dan Serah Terima Jabatan Kepala Kejaksaan Negeri Siak.


    Dalam penyampaian sambutannya, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H menyampaikan bahwa Mutasi dan Promosi di lingkungan Kejaksaan bagian dari kehidupan organisasi yang harus terus berputar dan bergerak dalam rangka pemantapan dan peningkatan kapasitas kelembagaan, serta merupakan bagian dari pola pembinaan karier pegawai serta sebagai bagian dari upaya penyegaran dan peningkatan kinerja.
    Oleh karena itu, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H berharap pejabat yang baru saja dilantik dapat mengakselerasi seluruh kegiatan organisasi sesuai dengan tugas pokok dan fungsi di satuan kerja.
    "Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H dalam sambutannya juga menyampaikan bahwa saat ini kita tengah memasuki tahun politik. Untuk itu, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H berpesan agar menjaga netralitas dalam Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024.
    "Sebagai Aparat Pemerintah, harus netral dan jangan terbawa arus permainan politik yang akan merugikan institusi. Sebagai Aparat Penegak Hukum berperan aktif di sentragakkumdu menindak pelanggaran Tindak Pidana Pemilu serta memantau dan memonitor perkembangan politik.
    "Kemudian, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H dalam sambutannya juga berpesan agar pejabat yang baru saja dilantik agar dapat melaksanakan tugas dengan baik dan juga dapat meningkatkan kualitas pelayanan publik dan segera beradaptasi di lingkungan yang baru.
    "Diakhir penyampaiannya, Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Akmal Abbas, S.H., M.H mengucapkan Selamat kepada Pejabat yang baru saja dilantik. Semoga dapat mengemban tugas dan amanah dengan baik dan segera berakselerasi, mengidentifikasi, mempelajari, menguasai, dan menyelesaikan berbagai persoalan di tempat penugasan yang baru.
    "Adapun pejabat yang dilantik yakni Kepala Kejaksaan Negeri Siak yang sebelumnya dijabat oleh Tri Anggoro Mukti, S.H., M.Krim kini digantikan oleh Mochammad Eko Joko Purnomo, S.H yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Kejaksaan Negeri Sabu Raijua di Sabu Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT). Kepala Kejaksaan Negeri Siak Sebelumnya Tri Anggoro Mukti, S.H., M.Krim mutasi sebagai Kejaksaan Negeri Boyolali di Boyolali, Jawa Tengah.
    Pengambilan Sumpah dan Serah Terima Jabatan Kepala Kejaksaan Negeri Siak oleh Kepala Kejaksaan Tinggi Riau berjalan aman, tertib, dan lancar.


    Reporter: Jasril Chaniago




     
    Berita Lainnya :
  • Pertunangan Sekaligus Hantaran Belanja Putra Bupati Bengkalis M Arsya Fadillah Dan Tiara Sumarna Berlangsung Lancar Dan Sukses
  • Exit Meeting Tim BPK RI Perwakilan Provinsi Riau, Pj Sekda Kampar : Mohon Bimbingan Untuk Kampar Yang lebih Baik
  • Jokowi: Rencana Pembangunan Antara Pusat dan Daerah Harus Sejalan
  • Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Mengikuti Kegiatan Kunjungan Kerja Jaksa Agung Secara Virtual
  • Buka TMMD Ke -120 Ini Harapan Wakil Bupati Trenggalek
  •  
    Komentar Anda :

     
        Indeks Berita
    01 Pertunangan Sekaligus Hantaran Belanja Putra Bupati Bengkalis M Arsya Fadillah Dan Tiara Sumarna Berlangsung Lancar Dan Sukses
    02 Exit Meeting Tim BPK RI Perwakilan Provinsi Riau, Pj Sekda Kampar : Mohon Bimbingan Untuk Kampar Yang lebih Baik
    03 Jokowi: Rencana Pembangunan Antara Pusat dan Daerah Harus Sejalan
    04 Kepala Kejaksaan Tinggi Riau Mengikuti Kegiatan Kunjungan Kerja Jaksa Agung Secara Virtual
    05 Buka TMMD Ke -120 Ini Harapan Wakil Bupati Trenggalek
    06 Kapolresta Pekanbaru Hadiri Pembukaan TMMD ke 120 Kodim 0301 PBR
    07 Pemprov Kepri Serahkan Insentif untuk Personel Babinsa, Bhabinkamtibmas dan Babinpotmar
    08 Dirlantas Polda Riau Raih Presisi Award Dari Lemkapi
    09 Secara Bertahap, Pemkab Bengkalis Akan Benahi Masjid Istiqomah
    10 Tingkatkan Kepatuhan Bayar Pajak, Tim Pembina Samsat Tingkat Nasional Gelar Evaluasi Program Kerja Samsat Tingkat Provinsi
    11 Bupati Bengkalis Kasmarni hadiri Halal bi Halal bersama IKA-UNRI Kabupaten Bengkalis
    12 Bupati Bengkalis Terima Buku Hasil Rekomendasi Dari Tim Pengendali Teknis BPK
    13 Puluhan Wartawan Mengadakan Aksi Damai Didepan Kantor Bupati ROHUL Menuntut Evaluasi Kinerja Diskominfo
    14 Jasa Raharja Jamin Seluruh Korban Kecelakaan Minibus yang Tertabrak Kereta Api Pandalungan di Pasuruan
    15 Wakapolres Kuansing dan Bhayangkari Cabang Kuansing Ikuti Zoom Meeting oleh Yayasan Kemala Bhayangkari
    16 Puluhan Wartawan Rohul Minta Bupati Sukiman Peka Terhadap Pers & Evaluasi Kinerja Dinas Kominfo
    17 Puluhan Wartawan Rohul Minta Bupati Sukiman Peka Terhadap Pers & Evaluasi Kinerja Dinas Kominfo
    18 Puluhan Wartawan Rohul Minta Bupati Sukiman Peka Terhadap Pers & Evaluasi Kinerja Dinas Kominfo
    19 Sekdako Pekanbaru Ingin Guru Penggerak Tingkatkan Keahlian Ajar Peserta Didik
    20 Diskominfotiksan Pekanbaru Susun Langkah Strategis Tingkatkan Implementasi SPBE
    21 Yayasan Kemala Bhayangkari Polda Riau Gelar Syukuran HUT ke-44 dan Dukung Program Generasi Emas 2045
    22 Jasa Raharja Jakarta Selatan Lakukan Giat Door To Door Ke PT TPI
     
     
     
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © Sergaponline.com