Home | Politik | Ekonomi | Hukrim | Sport | Lifestyle | Riau | Pekanbaru | Regional | Internasional | Indeks Berita
 
Polsek Kunto darussalam temu ramah bersama pimpinan perusahaan tekan angka tindak pidana ringan
Kamis, 19-01-2023 - 11:42:17 WIB
Foto: Rakor Polsek Kunto Darussalam dengan pimpinan perusahaan
TERKAIT:
 
  • Polsek Kunto darussalam temu ramah bersama pimpinan perusahaan tekan angka tindak pidana ringan
  •  

    SERGAPONLINE.COM ROHUL - Tekan angka Tindak Pidana Ringan (Tipiring) dan Tindak Pidana (TP) lainnya, Personil Polsek Kunto Darussalam Polres Rokan Hulu (Rohul) Rapat Koordinasi (Rakor) silaturahmi dan Temu Ramah bersama Pimpinan Perusahaan.


    Kegiatan itu dilaksanakan, Rabu (18/1/2023) sekitar pukul 09.30 Wib di Ruang Restoratif Justice (RJ) Polsek Kunto Darussalam, Polres Rohul.


    Rakor tersebut dipimpin, Kapolsek Kunto Darussalam AKP Fandri SH, dihadiri Kasium Aiptu Hari Mulyono, Kanit Reskrim Aiptu Sarlin Sihotang SH, Kanit Propam Aiptu Ifra Gusri Nurmen, Kanit IK Aipda Roma Desliko, SE, Kanit Binmas Aipda Reza Aji Arsyad Siregar


    Terlihat, dikuti Assum PTPN V Sei Intan Herlambang dan Staf, Assum PTPN V Sei Rokan Samuel Siregar dan Staf, Ka Security PT EDI Alkarsyahriman, PT Sumber Jaya Indahnusa Coy Edi Gunawan dan Staf, Humas PT Rohul Palmindo Agustina Manurung, PT Sumber Alam Makmur D Priantono, PT Budi Murni Supriono, PT Subur Arum Makmur II Antonius M Duha, PT Sardela Abadi Ferry Fadly PT SIS Eko Agus K dan para Ka Security Perusahaan


    Dalam kesempatan itu, Kapolsek Kunto Darussalam berterimakasih kepada para Peserta yang hadir dalam giat rapat koordinasi ini.


    “Giat ini adalah bertujuan untuk menekan angka Tindak Pidana Ringan dan Tindak Pidana lainnya yang ada di tiap-tiap Perusahaan di wilayah hukum Polsek Kunto Darussalam,” kata Fandri


    “Sehingga ke depan angka tersebut turun yang dominasi oleh Pencurian Buah Kelapa Sawit pada perusahaan di Wilayah Hukum Polsek Kunto Darussalam,” ucapnya.


    Masih, Kapolsek menerangkan, adapun upaya-upaya yang harus dilakukan adalah berupa Preemtif dalam bentuk sosialisasi, penggalangan kepada masyarakat sekitar perusahaan.


    “Sedangkan, Preventif dalam bentuk kegiatan Patroli dalam areal perkebunan, sehingga peluang pelaku pencurian bisa dipersempit,” lanjutnya.


    “Gakkum dengan bentuk menyerahkan pelaku pencurian kepada pihak Kepolisian. Upaya terobosan oleh perusahaan terhadap pelaku pencurian buah kelapa sawit yang sifatnya membina terutama dalam kategori Tindak Pidana Ringan,” ujarnya lagi.


    AKP Fandri menguraikan, pada tahun 2021 ada 100 Laporan Polisi dan di tahun 2022 ada 111 Laporan Polisi, berarti naik 11 kasus di tahun 2022 (11 %) dengan didominasi Tipiring dengan jumlah 38 kasus.


    “Untuk menekan Tipiring berupa pencurian Buah Kelapa Sawit yang ada di tiap-tiap Perusahaan saya berharap kepada manajemen perusahaan meningkatkan Patroli oleh Security dan upaya Preemtif dengan sosialisasi dan membuat spanduk-spanduk tentang pandangan hukum di areal perusahaan,” jelasnya


    Kegiatan selesai dilaksanakan, situasi terpantau dalam keadaan aman dan lancar.


    Editor: Frengky Nainggolan




     
    Berita Lainnya :
  • Hadiri Rapat Kerja Komwil I APEKSI, Kombes Jeki
  • Wakapolda Riau Gelar Jum'at Curhat di Rumah JB
  • Sakit Hati, Seorang Pemuda di Pekanbaru Nekat Bakar Mushalla
  • Bupati Kasmarni Ikuti Rakor Pemerintah Daerah dan Pemerintah
  • Team Penyidik Kejari Kuansing Melakukan Penahanan Mantan Bupati Kuansing Tahun 2006-2011 dan 2011-2016 Berinisial S
  •  
    Komentar Anda :

     
        Indeks Berita
    01 Hadiri Rapat Kerja Komwil I APEKSI, Kombes Jeki
    02 Wakapolda Riau Gelar Jum'at Curhat di Rumah JB
    03 Sakit Hati, Seorang Pemuda di Pekanbaru Nekat Bakar Mushalla
    04 Bupati Kasmarni Ikuti Rakor Pemerintah Daerah dan Pemerintah
    05 Team Penyidik Kejari Kuansing Melakukan Penahanan Mantan Bupati Kuansing Tahun 2006-2011 dan 2011-2016 Berinisial S
    06 Sekda Rohil Hadiri Giat FGD Forum Sekda Seluruh Indonesia Komwil Riau
    07 Pimpin Upacara Hardiknas 2024, Pj Gubri Sampaikan Hal Ini
    08 Rakor Perangkat Gubernur Sebagai Wakil Pemerintah Pusat Diharapkan Berhasil dan Berdaya Guna
    09 Jum'at Curhat, Cepat Tanggapi Keluhan Warga Kinerja Kepolisian Diapresiasi Masyarakat
    10 Dukung Pro Justitia, Kemenkumham Riau Serahkan Tersangka WNA Kasus Pelanggaran Tindak Pidana Keimigrasian Pada Kejaksaan
    11 Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan di Pekanbaru, Ada Alat Tangkap Anjing
    12 Pimpin Apel Pengamanan Kegiatan APEKSI - BBI/BBWI, Kombes Jeki Tegaskan Beberapa Hal
    13 Ketua DPRD Provinsi Riau Yulisman Hadiri Acara Penganugerahan Gelar Adat
    14 Dana Seleksi POPDA 2024 Nihil, Emos Gea: Jangan Main-main
    15 Hadiri Rapat Paripurna Laporan Hasil Kerja Pansus, Pj Gubri : Akan Kami Lakansanakan Dengan Maksimal
    16 Pj Gubri SF Hariyanto Beri Hadiah Haji hingga Renovasi Rumah Prajurit Berprestasi
    17 Bupati Bengkalis Pimpin Upacara Hardiknas, Sampaikan Pesan Penting Mendikbudristek
    18 Lembaga Pemasyarakatan Pemuda Kelas IIA Madiun Kanwil Kemenkumham Jatim Buka Pelatihan Industri Manufaktur Penjahitan
    19 Kapolres Kuansing Hadiri Audensi Bupati Kuansing Bersama Serikat Pekerja dalam Rangka Hari Buruh Internasional May Day 2024
    20 Usai Dilantik Pj Bupati Kampar sebagai Pj Sekda Kampar, Ini Kata Ahmad Yuzar
    21 Dua Pemilik dan 2 Orang Calo Senpi Ilegal Diringkus Polda Riau
    22 Ini Harapan Bupati Kasmarni Saat Resmikan Kelenteng Tri Dharma Hun Bin Kuan Siak Kecil
     
     
     
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © Sergaponline.com