Home | Politik | Ekonomi | Hukrim | Sport | Lifestyle | Riau | Pekanbaru | Regional | Internasional | Indeks Berita
 
Kasus Pengancaman dan Pelecahan Profesi Terhadap Wartawan jadi Atensi Polres Kampar
Sabtu, 17-09-2022 - 13:13:47 WIB
TERKAIT:
 
  • Kasus Pengancaman dan Pelecahan Profesi Terhadap Wartawan jadi Atensi Polres Kampar
  •  

     


    SERGAPONLINE.COM KAMPAR - Insan Pers ngopi bareng dengan Kapolres Kampar AKBP Didik Priyo Sambodo SIK, Serta PJU Polres Kampar, dalam Suasana yang penuh keakraban, yang diadakan di teras depan Mapolres Kampar.Jumat, (16/9/22), sekitar pukul 08.30 WIB


    Dalam giat ngopi bareng tersebut diatas, salah satu Organisasi Wartawan PJID-Nusantara yang ada di Riau mempertanyakan terkait laporan dari salah satu media opsinews.com yang dilaporkan kepolsek Tapung Hulu, yang sampai saat ini diduga belum ada kepastian hukum.


    Dan menyinggung tentang isi SP2HP yang dikeluarkan oleh pihak Polsek Tapung Hulu, yang mengaitkan Dewan Pers/ PWI, yang jelas dapat menimbulkan penafsiran yang salah dikalangan Pers, terkecuali Sengketa Pemberitaan, pertanyaan itu disampaikan oleh Fajar Saragih selaku Wakil Ketua Umum DPP PJID-Nusantara,


    "Jawab Kapolres AKBP Didik Priyo Sambodo SIK, menerima SP2HP yang diterbitkan oleh Polsek Tapung Hulu tersebut hanya miskomunikasi"
    sebenarnya tujuan dari poin ke 3 yang tertulis di SP2HP gunanya untuk menegakkan aturan sesuai dengan amanah dari Pasal 18 ayat (1) UU Pers.namun Kapolres berjanji dalam waktu dekat ini akan segera memproses laporan wartawan tersebut.dan bila penting kasus tersebut akan di ambil alih oleh Polres.sebab kasus ini sudah menjadi atensi Kapolres Kampar.sebab Insan Pers adalah mitra strategis dari Kepolisian. tegas Kapolres


    Atas tanggapan yang disampaikan oleh Kapolres Kampar AKBP Didik Priyo Sambodo SIK, berbagai kalangan insan pers sangat mengapresiasi Kapolres Kampar. Dr, Freddy Simanjuntak, SH,MH, sebagai Penasehat hukum dari Media Opsinews.com, juga memberi apresiasi setinggi- tingginya dan mengucapakan terimakasih kepada Kapolres Kampar AKBP Didik Priyo Sambodo,.SIK, karena kasus ini sudah menjadi Atensi Pak Kapolres.


    Freddy Simanjuntak berharap agar Kasus pengancam terhadap wartawan yang sedang menjalankan tugas, sudah diserahkan ke polisi dan keterangan saksi-saksi yang diperiksa sudah terpenuhi adanya unsur Tindak Pidana. Maka sudah sepatutnya kasus ini ditingkatkan dari Penyelidikan ke Penyidikan usai dilakukan Gelar Perkara dipolda Riau pada hari Rabu tanggal 27 Juli 2022 sekitar pukul 11.30 seharusnya sudah ditetapkan Tersangkanya. (Tim)




     
    Berita Lainnya :
  • Pemberian Penghargaan Kepada Lapas Teluk Kuantan Sebagai UPT Terbaik 1 Pemberantasan Halinar Dan UPT Terbaik 1 Pengoperasian SDP
  • FKPPIB: “Pilih Kepala Daerah yang Peduli BUMN”
  • Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Polsek Tualang Laksanakan Patroli KRYD
  • Polsek Tambang Tangkap Pelaku Narkoba Dengan BB 12,92 Gram
  • HBP Ke-60, Kakanwil Kemenkum Riau Serahkan Penghargaan Kepada Kalapas Kelas IIA Pekanbaru Sapto Winarno
  •  
    Komentar Anda :

     
        Indeks Berita
    01 Pemberian Penghargaan Kepada Lapas Teluk Kuantan Sebagai UPT Terbaik 1 Pemberantasan Halinar Dan UPT Terbaik 1 Pengoperasian SDP
    02 FKPPIB: “Pilih Kepala Daerah yang Peduli BUMN”
    03 Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Polsek Tualang Laksanakan Patroli KRYD
    04 Polsek Tambang Tangkap Pelaku Narkoba Dengan BB 12,92 Gram
    05 HBP Ke-60, Kakanwil Kemenkum Riau Serahkan Penghargaan Kepada Kalapas Kelas IIA Pekanbaru Sapto Winarno
    06 Ini Penjelasan Kadis Dishub Bengkalis Melalui Kabid Terkait Dermaga RoRo
    07 Kanwil Kemenkumham Riau Gelar Syukuran Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60
    08 Dua Pria Diamankan Polres Rokan Hulu Dalam Kasus Judi Jenis Toto Gelap
    09 Rohil Juara 1 Pawai Ta'aruf dan Stand Bazar MTQ Ke XLII Provinsi Riau
    10 Pj Wali Kota Pekanbaru Harap Kolaborasi Antara TP-PKK dan GOW Terus Dijaga
    11 Pekanbaru Raih Juara Umum di MTQ XLII Provinsi Riau
    12 Dalam Rangka Hut ke 44, Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Riau Gelar Webinar Kesehatan Bersama dr Boyke
    13 Pj Gubri Ajak Seluruh Masyarakat Jaga Persatuan dan Kesatuan
    14 Tinjau Seluruh Stand Kampar Expo, Pj Bupati Kampar : Kami Sangat Apresiasi, Bazaar Expo Ramai di Kunjungi Masyarakat
    15 Kapolda Riau Gelar Halal Bi Halal bersama KBPP Polri dan IKAL Riau
    16 Bupati Zukri Perintah Tim Satgas Atasi Banjir Di Beberapa Ruas Jalan Di Pangkalan Kerinci
    17 Halal Bihalal Polresta Pekanbaru, Dua Personil Terima Tiket Umroh dari Kapolda Riau
    18 Kapolres Pelalawan Jalin Silaturahmi Dengan Ketua KPU Kabupaten Pelalawan
    19 Sinergi Antara Polri dan Masyarakat, Kombes.Pol. Deny Setyo Hadiri Jum'at Curhat Polda Riau
    20 Tahun Ini Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dapat insentif dari Pemko Pekanbaru
    21 Jum'at Curhat Polresta Pekanbaru dan Polsek Rumpes Tampung Aspirasi Warga
    22 Ketua DPRD Tulungagung Pimpin Langsung Rapat Paripurna Tetapkan Ranperda dan Rekomendasi LKPJ Bupati Akhir Tahun Anggaran 2023
     
     
     
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © Sergaponline.com